Halo semuanya, kali ini saya akan membagikan tutorial microsoft word untuk pemula. Simak selengkapnya sekarang juga.
untuk kamu yang baru mulai mempelajari Microsoft Office maka pertama kali yang harus dipelajari adalah Microsoft Word. Kenapa begitu? Karena bisa dibilang dengan menguasai aplikasi Word kita akan dengan mudah mengoperasikan Microsoft Office yang lainnya seperti Excel dan Power Point.
Bahkan bukan Cuma aplikasi Office yang akan kita kuasai, untuk mempelajari aplikasi apapun nantinya akan lebih mudah jika kita sudah memahami pengoperasian berbagai fitur yang ada di aplikasi Microsoft Word. Nah, ditulisan ini saya akan membagikan tutorial microsoft word untuk pemula yang bisa kamu pelajari secara bertahap dan cepat.
Sudah Digunakan 1,3 Miliar Orang
Usut punya usut aplikasi Microsoft Office ini sudah digunakan oleh 1 miliar lebih orang lho. Dengan begitu kita tidak bisa memungkiri kalau aplikasi ini sangat populer ya. Makanya untuk berbagai persyaratan pekerjaanpun biasanya sangat diwajibkan menguasai Microsoft Office ini ya. Khususnya, aplikasi Microsoft Word, Excel dan Power Point.
Siapapun Harus Belajar Microsoft Word
Bukan Cuma yang ingin bekerja saja, tapi siapapun dari berbagai latar belakang harus mempelajari Microsot Word. Mengapa begitu? Karena memang aktivitas belajar dan bekerja tidak akan jauh dengan aplikasi Word ini. Seperti pembuatan makalah, surat, skripsi, dan lain sebagainya.
Tutorial Microsoft Word untuk Pemula
Baik langsung saja saya sajikan tutorial microsoft word untuk pemula yang sudah kami tulis berikut ini.
Pengertian dan Fungsi Microsoft Word
Yang pertama tentu saja kita harus memahami apa itu word berikut fungsi dan kegunaannya. Tutorialnya bisa diakses melalui link ini.
Dasar-Dasar Microsoft Word
Seperti apa sih penggunaan dasar Word? Bisa pelajari selengkapnya di sini.
Memahami Jenis dan Fungsi Toolbar
Setelah memahami pengertian dan fungsi word, selanjutnya kita akan belajar bagian-bagian yang ada di lembar kerja word yaitu toolbar dan fungsinya. Selengkapnya silahkan klik link berikut ini.
Fungsi Icon di Microsoft Word
Kita juga harus memahami apa saja icon berikut fungsinya di Word. Silahkan baca selengkapnya melalui link berikut ini.
30 Tombol Shortcut yang Sering Digunakan
Untuk mempercepat pekerjaan kita bisa gunakan tombol shortcut yang sering digunakan di word. Selengkapnya baca di sini.
Membuat Tabel di Word
Setiap dokumen biasanya menampilkan tabel. Cara membuat dan pengoperasian tabel di word bisa dibaca pada tutorial berikut ini.
Tutorial microsoft word untuk pemula lainnya yaitu :
- Mudah! Inilah Cara Memberi Password Pada Dokumen Word
- Penting, Inilah 4 Fungsi Page Setup pada Microsoft Word
- Memahami Fungsi Bullets dan Numbering pada Microsoft Word
- [100% Berhasil] Cara Membuat Centang pada Microsoft Word
- Fungsi Watermark pada Microsoft Word dan Cara Membuatnya
- Fungsi Bold, Italic, Dan Underline Pada Microsoft Word
- Mudah! Inilah Cara Mengatur Ukuran Foto di Word
- Mudah! Inilah 4 Cara Mengubah File Word ke PDF
- Mudah dan Cepat! 3 Cara Menyisipkan Gambar pada Microsoft Word
- [100% Berhasil] Cara Menambahkan Font di Microsoft Word
- Mudah! Inilah 3 Cara Menulis Pangkat di Microsoft Word
- Mudah! 3 Cara Membuka Dokumen di Word dengan Cepat
- Inilah Cara Mencoret Tulisan di Word (Strikethrough)
- Lengkap! Mengenal Tombol Keyboard dan Fungsinya Di Word
- 3 Cara Membuka Microsoft Word dengan Mudah dan Cepat
- Cara Mengatur Margin di Word dengan Mudah dan Cepat
- Cara Mengatur Ukuran Kertas F4 di Word dengan Mudah
- Cara Membuat Footnote di Word dengan Mudah dan Cepat
- [ 100% Berhasil] Cara Membuat Cover Makalah di Word
- Mudah dan Lengkap ! Cara Membuat Rumus di Word
- [100% Berhasil] Cara Membuat Grafik di Word dengan Mudah
- Mudah ! Inilah Cara Membuat Header dan Footer di Word
- Mudah! Inilah Cara Mengatur Spasi di Word dengan Cepat
Penutup
Itulah list tutorial microsoft word untuk pemula yang bisa kamu pelajari secara mudah dan bertahap. Semoga bermanfaat dan jangan lupa share ke temanmu yang lainnya juga jika di rasa tutorial ini dirasa memberikan manfaat. See you…